Penemuan beberapa kata dan nama yang identik dengan pelaku aksi ekstremisme global tersebut cukup mencengangkan.
Terlebih, sempat tersiar kabar pelakunya adalah siswa di sekolah tersebut yang kerap menjadi korban bully.
Dua nama yang tercantum di senjata airsoft itu bukan nama sembarangan. Mereka dikenal luas sebagai simbol kebrutalan ekstremisme sayap kanan yang menargetkan umat Muslim di berbagai negara.
Alexandre Bissonnette diketahui melakukan penembakan brutal di Pusat Kebudayaan Islam Quebec, Kanada, pada 29 Januari 2017.
Jumlah korban tewas 6 orang, 19 luka-luka. Dia dihukum penjara seumur hidup setelah mengaku bersalah atas 6 pembunuhan berencana.
Sementara Brenton Tarrant, melancarkan serangan ke dua masjid di Christchurch, Selandia Baru, pada 15 Maret 2019.
Korbannya 51 orang meninggal dunia dan 40 luka-luka. Dia juga menjalani hukuman seumur hidup tanpa kemungkinan pembebasan bersyarat.
Kedua nama ini sering disebut dalam laporan internasional tentang terorisme sayap kanan dan Islamofobia global.
Sehingga temuan tulisan dengan nama Brenton Tarrant dan Alexandre Bissonnette di senjata airsoft tersebut menimbulkan tanda tanya besar.
For Agartha & Angka 1189
Tulisan “For Agartha” juga menjadi perhatian tersendiri. Istilah Agartha merujuk pada mitos kota bawah tanah yang sering muncul dalam doktrin okultisme dan teori konspirasi ekstremis.
Kata Agartha kerap digunakan dalam simbolisme kelompok neo-nazi modern. Biasanya dihubungkan dengan keyakinan tentang dunia tersembunyi. Juga supremasi ras tertentu.
Sementara angka 1189 diduga merujuk pada tahun dimulainya Perang Salib Ketiga. Simbol yang sering digunakan dalam propaganda kebencian terhadap Islam.
Juga ada Luca Triani dan 14 Words. Kombinasi simbol, angka dan nama ini menambah misteri di balik insiden bom SMAN 72 ini.

- 1189
- 14 Words
- Alexandre Bissonnette
- Alexandre Bissonnette SMAN 72
- Bom molotov sekolah
- Bom Rakitan SMAN 72 Jakarta
- BOM SMAN 72
- Brenton Tarrant
- Brenton Tarrant dan Alexandre Bissonnette
- Brenton Tarrant SMAN 72
- Bullying di sekolah
- Coretan Teror di Senjata Airsoft SMAN 72
- dampak bullying ekstrem di lingkungan sekolah
- For Agartha
- For Agartha makna
- Headline
- ideologi sayap kanan ekstremis
- Imbauan Dasco soal SMAN 72
- Insiden Bom Masjid Sekolah
- insiden SMAN 72
- kasus ledakan SMAN 72 Kelapa Gading
- kecelakaan sekolah Jakarta Utara
- kondisi korban ledakan masjid SMAN 72
- Kondisi korban ledakan SMAN 72
- Korban ledakan SMAN 72
- kronologi ledakan bom SMAN 72 Jakarta
- kronologi ledakan di SMAN 72 Jakarta Utara
- Kronologi Ledakan SMAN 72
- Ledakan SMAN 72 Jakarta
- Luca Triani
- makna For Agartha
- misteri angka 1189
- Motif pelaku ledakan SMAN 72
- motif siswa bawa bom molotov ke sekolah
- Motif tulisan di senjata SMAN 72
- Pelaku bom di SMAN 72
- PELAKU BOM SMAN 72
- Pelaku bom SMAN 72 Diduga Siswa Korban Bullying
- PELAKU BOM SMAN 72 MASIH HIDUP
- Pelaku ledakan SMAN 72
- pelaku ledakan sman 72 kelapa gading
- Penanganan Korban Ledakan SMAN 72
- Penembakan masjid Christchurch
- Penembakan Quebec City
- pengaruh media sosial pada remaja
- pengaruh negatif gadget terhadap siswa SMA
- Pengawasan media sosial di sekolah
- penyebab ledakan di sekolah Jakarta
- PRAY SMAN 72
- remaja pelaku ledakan SMAN 72 masih hidup
- senapan airsoft SIG 556 DCobra
- Senjata di SMAN 72
- Senjata SMAN 72 bertuliskan nama teroris
- Siapa Brenton Tarrant dan Alexandre Bissonnette
- Siswa bawa bom
- Siswa Korban Bully Bawa Bom Molotov
- Siswa Korban Bullying
- Siswa SMAN 72 Jakarta Korban Bullying
- SMAN 72
- SMAN 72 Jakarta
- SMAN 72 Kelapa Gading
- Sufmi Dasco Ahmad
- Sufmi Dasco Ahmad SMAN 72
- Terorisme SMAN 72
- TRAGEDI BOM SMAN 72
- TRAGEDI BOM SMAN 72 Jakarta
- Tragedi Ledakan Sekolah Jakarta
- Tragedi masjid sekolah
- Tragedi SMAN 72
- tulisan For Agartha di senjata airsoft
- upaya pencegahan kekerasan di sekolah pasca ledakan
- upaya pencegahan ledakan dan pengawasan sekolah
- Usia pelaku ledakan SMAN 72
- Wakil Ketua DPR tinjau korban SMAN 72
- Welcome to The Hell
- Welcome to The Hell arti