Home Ekonomi BTN Laksanakan RDP Bersama Komisi VI DPR RI
Ekonomi

BTN Laksanakan RDP Bersama Komisi VI DPR RI

Bagikan
BTN
Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu (kiri) bersama Wakil Direktur Utama BTN Oni Febriarto Rahardjo (tengah), dan jajaran Direksi serta SEVP BTN menghadiri rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi VI DPR RI di Gedung Nusantara I, Jakarta, Senin, 26 Januari 2026.
Bagikan

finnews.id – Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu (kiri) bersama Wakil Direktur Utama BTN Oni Febriarto Rahardjo (tengah), dan jajaran Direksi serta SEVP BTN menghadiri rapat dengar pendapat (RDP) bersama Komisi VI DPR RI di Gedung Nusantara I, Jakarta, Senin, 26 Januari 2026.

Dalam kesempatan tersebut, BTN berkomitmen untuk mengakselerasi pertumbuhan bisnis dengan profitabilitas yang terus menguat.

Didorong optimalisasi Bale by BTN sebagai engine of growth pada 2026 yang mengintegrasikan gaya hidup, kebutuhan finansial sehari-hari, dan aktivitas bisnis.

BTN juga menegaskan konsistensinya dalam mendukung program perumahan nasional melalui peran strategis sebagai bank utama penyalur KPR subsidi.

Bagikan
Artikel Terkait
Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI
Ekonomi

BESOK DISAHKAN! Thomas Djiwandono Jadi Deputi Gubernur BI

Finnews.id – DPR RI dijadwalkan menggelar rapat paripurna pada Selasa, 27 Januari...

Ekonomi

Diskon Tiket Kereta Cepat Whoosh Rp225 Ribu hingga Akhir Januari 2026, Cek Jadwal, Rute, dan Cara Belinya

FINNEWS.ID – Perjalanan Kereta Cepat Jakarta–Bandung Whoosh semakin diminati masyarakat seiring tingginya...

BTN
Ekonomi

JPO Bersama BTN Diyakini Bakal Jadi Icon Jakarta

finnews.id – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) mendukung pembangunan Jembatan...

Ekonomi

Rahasia di Balik Alfamart dan Indomaret yang Selalu Berdekatan

finnews.id – Jika Anda memperhatikan lingkungan sekitar, hampir di setiap sudut kota—bahkan...