Home Lifestyle Penipuan Asmara, Seorang Pria Rugi Rp65 Juta
Lifestyle

Penipuan Asmara, Seorang Pria Rugi Rp65 Juta

Penipuan modus asmara

Bagikan
Bagikan

Tak disangka kasus ini menjadi besar. Pada 12 Oktober, Touka mengeluarkan pernyataan bahwa dia bekerja sama dengan polisi dan pengacara terkait insiden tersebut. Dia berdalih kencan itu terjadi setelah dia meninggalkan karier idolanya dan bekerja sebagai influencer. Dia juga meminta maaf atas kekhawatiran yang ditimbulkan oleh hal itu kepada para penggemarnya.

Sampai saat ini Touka belum angkat bicara mengenai pernikahannya. Sedangkan Nino memilih membuat akun media sosialnya privat selagi mengatakan bahwa ia tidak pernah bermaksud menyebarkan rumor atau menyakiti orang lain.

Di Jepang, idola underground diharapkan untuk tetap melajang agar penggemar tetap setia. Aturan tidak tertulis itu sengaja dibuat untuk mendorong bisnis yang dibangun dengan menjual kepolosan dan fantasi antara idola dan penggemar.

Bagikan
Artikel Terkait
EntertainmentLifestyle

Viral Kota Belanda di PIK, Serasa Liburan ke Eropa Tanpa Paspor!

Namun demikian, tak bisa dimungkiri bahwa Kota Belanda di PIK telah menjadi...

Lifestyle

Tak Suka Ulang Tahun, Pertanda Pribadi Kuat atau Luka Batin?

Penting untuk dipahami bahwa tidak menyukai ulang tahun bukan tanda kepribadian dingin,...

Lifestyle

Terungkap! Kaitan Overdosis dan Henti Jantung yang Diduga Picu Kematian Lula Lahfah

1. Gangguan Sistem Pernapasan Zat seperti opioid, obat penenang, dan alkohol dapat...

Lifestyle

Benarkah Melihat Hantu Bisa Membawa Sial? Ini Fakta yang Jarang Dibahas

Kepercayaan ini lebih tepat disebut sebagai mitos yang hidup dalam budaya, bukan...