Home News Kapolri Mutasi 6 Perwira Tinggi Polri, Cek Nama-namanya
News

Kapolri Mutasi 6 Perwira Tinggi Polri, Cek Nama-namanya

Bagikan
Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo berbicara dalam acara Rapat Pimpinan (Rapim) Polri Tahun 2025 di Gedung Tribrata, Jakarta Selatan, Jumat (31/12025).
Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo berbicara dalam acara Rapat Pimpinan (Rapim) Polri Tahun 2025 di Gedung Tribrata, Jakarta Selatan, Jumat (31/12025).
Bagikan

finnews.id – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi pada akhir Januari 2025. Ada enam perwira tinggi (Pati) Polri yang digeser.

Hal itu disampaikan Kepala Divisi Hubungan Masyarakat (Kadiv Humas) Polri, Irjen Sandi Nugroho. Dia mengatakan, mutasi tersebut tertuang dalam Surat Telegram (ST) dengan nomor ST/200/I/KEP./2025.

“Secara keseluruhan terdapat enam personel yang mutasi dengan rincian,” katanya kepada wartawan, Sabtu 1 Februari 2025.

Berikut perwira yang dimutasi yakni:

1. Irjen Imam Sugianto, menjabat sebagai Asisten Utama Kapolri Bidang Operasi (Astamaops) Kapolri

2. Kakorlantas Polri kini dijabat Brigjen Pol Agus Suryonugroho.

3. Kapolda Kepri dijabat oleh Brigjen Pol Asep Safrudin.

Sementara terdapat tiga personel lainnya yang dirotasi dalam rangka pensiun. Mereka adalah

1. Komjen Verdianto Iskandar Bitticaca (lulusan Akpol 1988) yang sebelumnya menjabat Astamaops Polri.

2. Irjen Aan Suhanan (lulusan Akpol 1988) dimutasi dalam rangka pensiun sebelumnya menjabat Kakorlantas Polri.

3. Terakhir Irjen Yan Fitri Halimansyah (lulusan Akpol 1989) yang sebelumnya menjabat Kapolda Kepri.

(Raf)

Bagikan
Artikel Terkait
Budi Arie Gabung Gerindra
News

Sinyal Kuat Budi Arie “Lompat” ke Gerindra, Relawan Projo Beri Restu Penuh!

Finnews.id – Ketua Umum Projo, Budi Arie Setiadi, meminta izin dan mendapat...

Sayembara IKN
News

IKN MEMANGGIL! Ikuti Sayembara Desain Pusat Kebudayaan

Finnews.id – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengumumkan Sayembara Desain Bangunan dan...

News

Rumah Kosong di Kupang Teba Bandar Lampung Hangus Terbakar Gegara Puntung Rokok, Kerugian Capai Rp10 Juta

finnews.id – Rumah kosong hangus terbakar Sabtu Malam. Kebakaran yang  melanda sebuah...

Peringatan Dini BMKG 3 November
News

SIAGA BENCANA! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem 3 November, Seluruh Pulau Jawa Dihantam Hujan Sangat Lebat

Finnews.id – BMKG mengeluarkan peringatan dini potensi hujan ekstrem pada 3 November...