Home Hukum & Kriminal Sudah Ketok Palu: KUHAP Baru Berlaku 2 Januari 2026 Bareng KUHP, Fokus Lindungi HAM
Hukum & Kriminal

Sudah Ketok Palu: KUHAP Baru Berlaku 2 Januari 2026 Bareng KUHP, Fokus Lindungi HAM

Bagikan
KUHAP Baru Berlaku 2026
Menteri Hukum dan HAM Supratman Andi Agtas memastikan KUHAP terbaru akan berlaku efektif bersama KUHP baru pada 2 Januari 2026.Foto:Unsplash@Wisley Tingey
Bagikan

Fokus Utama: Perlindungan HAM dan Keadilan Restoratif

Menkum Supratman mengakui bahwa KUHAP baru masih menuai respons penolakan dari sejumlah pihak. Namun, ia menekankan bahwa keberatan tersebut adalah hal yang wajar dalam proses legislasi.

Secara umum, Supratman menegaskan bahwa KUHAP terbaru membawa tiga perbaikan fundamental yang sangat baik bagi masyarakat:

Mementingkan Perlindungan Hak Asasi Manusia (HAM).

Mendorong penerapan konsep keadilan restoratif (restorative justice).

Memberi kepastian dan perluasan objek praperadilan.

“Ketiga hal itu menghilangkan kesewenang-wenangan yang mungkin dulu pernah terjadi, dan itu sangat baik buat masyarakat, termasuk perlindungan bagi kaum disabilitas,” tutup Supratman. Puan Maharani juga memastikan bahwa banyak hal substantif yang diperbarui dalam KUHAP yang baru disahkan DPR ini.

Bagikan
Artikel Terkait
Hukum & Kriminal

Modus Penyelundupan Santigi dari NTT

Menurut Adhi, dinamika kebijakan konservasi saat ini tidak hanya menyesuaikan aspek ekologis,...

Hukum & KriminalNews

Bullying SMPN 19 Tangsel Berujung Maut, Menteri PPPA Turun Tangan

Keluarga berharap proses ini benar-benar fokus pada dugaan kekerasan yang dialami almarhum....

Hukum & KriminalNews

Bullying SMPN 19 Tangsel, Bantahan Pihak Sekolah

Selanjutnya, Frida membantah pihak sekolah disebut tidak peduli. Pihaknya aktif mengikuti perkembangan...