Home Lifestyle RAHASIA CERDAS! Orang Ber-IQ Tinggi Justru Melakukan 11 Kebiasaan Ini Tiap Hari
Lifestyle

RAHASIA CERDAS! Orang Ber-IQ Tinggi Justru Melakukan 11 Kebiasaan Ini Tiap Hari

Bagikan
Orang Ber-IQ Tinggi Justru Melakukan 11 Kebiasaan Ini Tiap Hari
Orang Ber-IQ Tinggi Justru Melakukan 11 Kebiasaan Ini Tiap Hari
Bagikan

Berbeda dengan orang yang merasa gengsi, individu cerdas justru sangat siap untuk belajar dari orang lain. Mereka paham bahwa selalu ada individu yang lebih ahli, dan memanfaatkan kesempatan itu sebagai proses memperbaiki kemampuan diri.

6. Membatasi Waktu Menghadap Layar

Daripada berjam-jam terpaku pada ponsel, media sosial, atau tontonan pasif, mereka menggantinya dengan olahraga, membaca, atau aktivitas kreatif.

Riset Behavioral Sciences menunjukkan bahwa pembatasan screen time meningkatkan kualitas hidup, kesehatan mental, dan relasi sosial.

7. Suka Berdebat untuk Mengasah Pikiran

Bagi mereka, debat bukan soal menang kalah, tetapi arena untuk bertukar gagasan.
Journal of Personality and Social Psychology mencatat bahwa orang yang menikmati stimulasi mental dari percakapan mendalam cenderung memiliki kecerdasan di atas rata-rata.

8. Menjadikan Olahraga sebagai Rutinitas

Aktivitas fisik bukan sekadar menjaga tubuh tetap bugar—tetapi juga menjaga stabilitas emosi dan kejernihan pikiran. Banyak individu ber-IQ tinggi mempertahankan kebiasaan ini karena menyadari dampak besar olahraga terhadap fungsi kognitif.

9. Membaca sebagai Sumber Energi Mental

Mereka menjadikan membaca sebagai ritual harian. Kegiatan ini membantu meningkatkan empati, memperkaya perspektif, dan mempertajam kemampuan analitis.

10. Menjaga Pola Istirahat dengan Ketat

Orang cerdas tahu kapan harus berhenti. Mereka menetapkan waktu tidur yang konsisten, menghindari gadget saat malam hari, dan memberi ruang untuk istirahat mental ketika tubuh mulai lelah.

11. Minum Air yang Cukup

Meski terlihat sederhana, kebiasaan ini sangat penting. Dehidrasi terbukti menurunkan fokus, mengganggu proses berpikir, bahkan memicu kecemasan. Itu sebabnya mereka sangat menjaga asupan cairan untuk mempertahankan performa kognitif optimal.

 

Bagikan
Artikel Terkait
Apakah IQ Bisa Berubah
Lifestyle

Apakah IQ Bisa Berubah? Riset Terbaru Ungkap Fakta Menarik

Latihan Mental dan Pembelajaran Berkelanjutan Latihan memori kerja, membaca rutin, belajar bahasa...

LABUBU MOVIE, Sony Pictures Akuisisi Hak Cipta untuk Film Layar Lebar
Lifestyle

LABUBU MOVIE! Sony Pictures Akuisisi Hak Cipta Film Layar Lebar

Film Labubu diperkirakan akan menghadirkan tidak hanya karakter utama. Tetapi juga teman-temannya...

Lifestyle

7 Rekomendasi Tempat Wisata Natal dan Tahun Baru di Jepang: Destinasi Terbaik untuk Liburan Akhir Tahun

Anda juga dapat menikmati: Christmas Market ala Jerman di Odori Park Makanan...

Santa Claus
Lifestyle

Bukan Sinterklas, Pria Gemuk yang Masuk Lewat Cerobong Asap di Malam Natal Itu Santa Claus

Kendaraan Santa Pada malam Natal, Santa menaiki kereta luncur yang ditarik rusa...