Home Ekonomi BOROK UNDER INVOICING IMPOR DIBONGKAR! Purbaya: Dia Pikir SAYA BODOH
Ekonomi

BOROK UNDER INVOICING IMPOR DIBONGKAR! Purbaya: Dia Pikir SAYA BODOH

Bagikan
BOROK UNDER INVOICING IMPOR DIBONGKAR
BOROK UNDER INVOICING IMPOR DIBONGKAR
Bagikan

“Nilainya dicantumkan sekitar Rp 100 ribuan, padahal kualitasnya tidak mungkin semurah itu. Di pasaran dijual Rp 35 juta sampai Rp 50 juta,” ungkap Purbaya.

Setelah dilakukan penilaian ulang, nilai barang seharusnya minimal Rp 500 ribu. Satu kontainer saja menghasilkan tambahan pajak Rp 220 juta.

Meski tidak mengungkapkan identitas perusahaan yang masuk daftar hitam, Purbaya memastikan bahwa reformasi pengawasan akan terus digelar secara berlapis, termasuk audit mendalam terhadap seluruh alur impor.

Ia menekankan bahwa praktik under invoicing impor adalah bentuk kecurangan yang merusak persaingan usaha dan merugikan negara ratusan miliar per tahun.

“Ini harus dihentikan total. Kita akan terapkan penindakan dengan sungguh-sungguh,” pungkasnya.

Bagikan
Artikel Terkait
BTN dukung Danantara bangun Huntara Aceh Tamiang
Ekonomi

BTN Berperan Aktif Dukung Danantara Bangun Huntara Bagi Masyarakat Terdampak Bencana di Aceh Tamiang

Chief Operating Officer (COO) Danantara Indonesia Dony Oskaria menyoroti disiplin eksekusi dan...

BTN Bangun Rumah Hunian Danantara
Ekonomi

BTN Dukung Program Danantara Bangun Hunian Layak bagi Korban Banjir Aceh Tamiang

Dukungan Terus Menerus bagi Sektor Perumahan Keterlibatan BTN dalam program Huntara di...

SPBU Shell
Ekonomi

Daftar Harga BBM Shell, Vivo, BP dan Pertamina Mulai Januari 2026

Harga BBM BP-AKR Juga Terkoreksi SPBU BP-AKR turut menyesuaikan harga BBM per...

EkonomiEntertainment

Harga Tiket Museum Nasional Naik, Pengamat Kebijakan: ‘Pikirkan Dulu’

Ia juga menyoroti kenaikan harga tiket di museum yang dibiayai APBN sebagai...