Jembatan Hongqi selesai dibangun dalam waktu sekitar 19 bulan, menurut situs pemerintah setempat, seperti dikutip The Washington Post. Meski sebagian struktur jembatan masih berdiri, hingga saat ini belum ada perkiraan waktu terkait pembukaan kembali jembatan tersebut.
1 2