Home Sports Gubernur NTT: Anggaran Tour de Entete masih Rekap Panitia
Sports

Gubernur NTT: Anggaran Tour de Entete masih Rekap Panitia

anggaran tour de entete

Bagikan
Gubernur NTT: Anggaran Tour de Entete masih Rekap Panitia
Gubernur NTT: Anggaran Tour de Entete masih Rekap Panitia
Bagikan

Ia menyampaikan apresiasi atas dukungan nyata semua pihak yang telah menyukseskan penyelenggaraan Tour de EnTeTe.

 

Saat ini panitia sedang menyelesaikan pembayaran dan biaya kepada berbagai pihak, termasuk finalisasi dukungan sponsor yang sebagian besar dipenuhi setelah acara berlangsung.

“Demi memenuhi harapan publik, kami juga tidak menerima sponsor dari pengusaha geotermal di NTT. Kritik dan saran berbagai pihak dengan niat baik serta solusi yang tepat untuk membuat acara ini makin baik di masa mendatang tentu saja sangat membantu,” kata Gubernur Melkisedek.

 

Ia menutup keterangannya dengan doa agar semua pihak yang berniat membangun NTT terus berkolaborasi sesuai tugas dan peran masing-masing.

“Tuhan memberkati kita semua yang berniat baik membangun NTT dengan semangat kolaborasi. GBU all,” pungkasnya.*

Bagikan
Artikel Terkait
Timnas U-17 berhasil mencetak kemenangan perdana di ajang Piala Dunia U-17.
Sports

Pesan Menyentuh Coah Nova untuk Skuat Timnas U-17: Jangan Berhenti di Sini Boys!

finnews.id – Meski Langkah Timnas U-17 di Piala Dunia U-17 Qatar 2025...

Cristiano Rolando masih jadi andalan Timnas Portugal.
Sports

Jangan Lewatkan Gaes! Aksi Ronaldo di Piala Dunia Terakhirnya

finnews.id – Lima kali sudah mega bintang Portugal, Cristiano Ronaldo tampil di...

Sports

Daftar Lolos 16 Besar Kumamoto Masters 2025 Hari Ini 12 November 2025

Daftar Sementara Wakil Indonesia di 16 Besar Kumamoto Masters 2025 Berikut wakil-wakil...

Sports

Hasil Kumamoto Masters 2025 Hari Ini: Kadek Dhinda Menang Dramatis, Gregoria Comeback

Pertemuan ini menjadi ajang balas dendam bagi Gregoria, yang delapan tahun lalu...