Home Sports Rekor Pecah! Daftar 10 Transfer Pemain Termahal Musim Panas 2025
Sports

Rekor Pecah! Daftar 10 Transfer Pemain Termahal Musim Panas 2025

Bagikan
transfer pemain
Bagikan

Liverpool menjadi klub paling agresif dengan belanja tiga pemain mahal, sementara Manchester United fokus memperkuat lini serang mereka.

Arsenal tak ketinggalan dengan kedatangan Eberechi Eze yang diharapkan bisa menambah variasi serangan The Gunners.

Sementara itu, Bayern Munich sukses mendatangkan Luis Diaz dari Liverpool, sebuah langkah berani untuk memperkuat daya saing di Bundesliga.

Bursa Transfer yang Mengubah Peta Persaingan

Belanja besar-besaran ini tidak hanya mencetak rekor, tapi juga diprediksi mengubah peta persaingan di Eropa.

Ambisi Liverpool untuk kembali berjaya, upaya Manchester United membangun kembali kejayaan, serta langkah berani klub-klub lain seperti Bayern dan Galatasaray membuat musim 2025/26 semakin menarik untuk ditunggu.

Bagikan
Artikel Terkait
Achraf Hakimi dua gol PSG Brest
Sports

PSG Tancap Gas! Achraf Hakimi Cetak Dua Gol, Singkirkan Brest 3-0 dan Rebut Puncak Ligue 1

Finnews.id – Tim unggulan Paris Saint Germain (PSG) menunjukkan dominasinya dalam pertandingan...

Manchester United bangkit
Sports

Manchester United Melaju Kencang, Liverpool Terpuruk Empat Kali Beruntun

Rekonsiliasi untuk Manchester United tampak mulai terang. Momentum kemenangan tiga kali beruntun...

Timnas U-23 akan tampil di FIFA Match Day sebelum berlaga di SEA Games Thailand 2025.
Sports

Pelatih Ingin Timnas U-23 Bertemu Lawan Kuat Sebelum Tampil di SEA Games 2025

finnews.id – Sebagai bagian dari persiapan SEA Games Thailand 2025, Timnas U-23...

Menpora Erick Thohir memastikan olahraga Indonesia terus berjalan. Foto: Kemenpora
Sports

Menpora Sebut Sikap IOC Tak Membuat Olahraga Indonesia Berhenti Total

Dua poin utama yang menurut Menpora ERick perlu dipahami yakni, pertama IOC...