Home News Korban Tewas Gempa Myanmar Capai 3.301 Jiwa, 221 Orang Hilang
News

Korban Tewas Gempa Myanmar Capai 3.301 Jiwa, 221 Orang Hilang

Bagikan
Reruntuhan gempa Myanmar (@mindaXtv- X)
Bagikan

finnews.id – Jumlah korban gempa Myanmar 7,7 skala Richter yang terjadi pekan lalu, terus bertambah.

Hingga Jumat 4 April 2025, jumlah korban dilaporkan bertambah menjadi 3,301 jiwa. Sementara 4.792 orang lainnya luka-luka berat dan ringan, dan 221 orang masih dinyatakan hilang.

Demikian dilaporkan oleh China Central Television (CCTV) pada Juma kemarin.

Gempa bumi 7,7 magnitudo mengguncang Myanmar pada Jumat 28 Maret dan getarannya dapat dirasakan hingga ke Bangladesh, India, Laos, China dan Thailand.

Gempa dangkal itu merusak jaringan pipa minyak bawah tanah dan memutus jaringan listrik, kata otoritas setempat, menambahkan tanker-tanker minyak untuk mengatasi kelangkaan bahan bakar telah tiba di negara tersebut.

Sejumlah negara, termasuk Rusia dan Belarus, telah mengirim bantuan ke Myanmar, termasuk menerjunkan tim penyelamat.

Bagikan
Artikel Terkait
Awan panas meluncur sejauh 4 km dari puncak Semeru.
News

Luncuran Awan Panas Sejauh 4 Km Iringi Erupsi Gunung Semeru

finnews.id – Aawan panas dengan jarak luncur sejauh 4 kilometer dari puncak...

Gelondongan kayu banjir bandang di Sumatra dimanfaatkan untuk pembangunan huntara.
News

Kemenhut Manfaatkan Gelondongan Kayu Terbawa Banjir Bandang untuk Pembangunan Huntara di Aceh

finnews.id – Sebagai bagian dari upaya pemulihan lingkungan dan masyarakat terdampak banjir,...

Longsor tutupi jalur menuju kawasan wisata Bromo. Foto: BPBD Kabupaten Malang
News

Longsor Tutup Jalur Menuju Kawasan Wisata Bromo, BPBD Malang Turun Tangan

finnews.id – Tanah longsor terjadi di jalur wisata Gunung Bromo, Jawa Timur,...

News

Sepanjang 2025, 16 Orang Korban Gigitan Rabies di Bali Meninggal Dunia

finnews.id – Sepanjang 2025 tercatat ada 16 orang korban gigitan hewan penular...