Home Megapolitan Mulai 10 Januari 2026, Lalu Lintas Glodok–Kota Direkayasa Imbas Proyek MRT Fase 2A
Megapolitan

Mulai 10 Januari 2026, Lalu Lintas Glodok–Kota Direkayasa Imbas Proyek MRT Fase 2A

Bagikan
Proyek pembangunan MRT
Proyek pembangunan MRT (ist)
Bagikan

B. Area Stasiun Glodok – Tahap 3.2

Periode: 21 September 2025–13 Juli 2026

Rekayasa lalu lintas tetap mengacu pada pola contraflow di Jalan Gajah Mada, di mana arus kendaraan dua arah menggunakan satu ruas jalan yang sama.

Bagian dari Proyek MRT Fase 2A

Pembangunan Stasiun Glodok dan Stasiun Kota merupakan bagian dari proyek MRT Jakarta Fase 2A CP203, termasuk pembangunan terowongan sepanjang 690 meter. Total panjang jalur yang dibangun mencapai sekitar 1,4 kilometer, menghubungkan Mangga Besar hingga Kota Tua.

Proyek ini diharapkan menjadi tonggak penting dalam memperkuat konektivitas transportasi publik di kawasan bersejarah Jakarta.

Bagikan
Written by
Gatot Wahyu

Gatot Wahyu adalah jurnalis senior yang telah berkecimpung di dunia pers sejak tahun 1990-an. Bergabung dengan Jaringan FIN CORP sejak 2014, ia memiliki spesialisasi dan wawasan mendalam dalam peliputan berita bidang politik, hukum, dan kriminal.

Artikel Terkait
Tumpukan sampah di Pasar Kramat Jati terus dibersihkan.
Megapolitan

Hari Pertama Pembersihan, 450 Ton Sampah Diangkut dari Pasar Induk Kramat Jati

finnews.id – Timbunan sampah di kawasan Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur...

Prakiraan Cuaca Jumat 9 Januari 2026
Megapolitan

Prakiraan Cuaca Jumat 9 Januari 2026: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang di Sejumlah Wilayah

BMKG menekankan pentingnya bagi masyarakat untuk terus memantau informasi cuaca terkini melalui...

Megapolitan

Disdukcapil Kota Bogor Pastikan Layanan Tetap Berjalan Meski Alami Keterlambatan

finnews.id – Dalam rangka mempertahankan stabilitas sistem dan menjamin keberlangsungan layanan pascagangguan...

Prakiraan cuaca Jakarta 8 Januari 2026
Megapolitan

Waspada Hujan Merata, Simak Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Kamis 8 Januari 2026

Finnews.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca untuk...