Home News Update Bencana Sumatera: Korban Meninggal Tembus 1.053 Jiwa, Pencarian 200 Orang Hilang Terus Berlanjut
News

Update Bencana Sumatera: Korban Meninggal Tembus 1.053 Jiwa, Pencarian 200 Orang Hilang Terus Berlanjut

Bagikan
Korban Bencana Sumatera 2025
BNPB merilis pembaruan data korban bencana banjir dan longsor di Sumatera. Total korban meninggal dunia kini mencapai 1.053 jiwa, sementara 200 orang dilaporkan masih hilang.Foto:IG@basarnas
Bagikan

Konsentrasi pengungsi terbesar masih berada di Provinsi Aceh dengan total 571.201 jiwa. Sementara itu, Sumatera Utara menampung 21.579 jiwa pengungsi, dan Sumatera Barat sebanyak 13.260 jiwa.

Penurunan jumlah pengungsi ini mengindikasikan bahwa sebagian warga mulai kembali ke rumah masing-masing di wilayah yang airnya sudah mulai surut untuk melakukan pembersihan.

BNPB terus mengimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap potensi cuaca ekstrem susulan yang masih mungkin terjadi di sepanjang pesisir barat dan utara Sumatera.

Bagikan
Written by
Lina Setiawati

Bergabung dengan FIN CORP di 2024, Lina Setiawati membawa pengalaman jurnalistik lebih dari dua dekade sejak tahun 2000. Spesialisasinya mencakup analisis berita olahraga, dinamika politik, hukum, kriminal, serta peristiwa nasional terkini.

Artikel Terkait
GEGER Isu Menko PMK Mundur, Begini Respons Pratikno
News

GEGER Isu Menko PMK Mundur, Begini Respons Pratikno

Menurutnya, sejauh ini belum ada indikasi kinerja menteri yang dianggap mengecewakan oleh...

Rahasia Tekstur Es Gabus Hunkue
News

Misteri Tekstur Es Gabus, Kenapa Tepung Hunkue Bisa Mirip Spons Sampai Bikin Babinsa Terkecoh?

Edukasi Kuliner Tradisional Kasus ini menyadarkan kita bahwa edukasi mengenai karakteristik bahan...

KAMIS WAJIB BATIK KORPRI, Aturan Baru Seragam ASN Resmi Berlaku di 2026
News

KAMIS WAJIB BATIK KORPRI! Aturan Baru Seragam ASN Resmi Berlaku di 2026

Finnews.id – Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi mengeluarkan aturan terbaru terkait penggunaan...

Menhub Dudy menyusuri jalur darat dari Surabaya hingga Banyuwangi.
News

Kemenhub Tingkatkan Kesiapsiagaan Transportasi Antisipasi Cuaca Ekstrem

Di bidang transportasi laut dan penyeberangan, pemantauan kondisi cuaca dan gelombang juga...