Home Entertainment Viral! Jule Terciduk Tanpa Hijab saat Bersama Anak di Playground, Keluarga Buka Suara
Entertainment

Viral! Jule Terciduk Tanpa Hijab saat Bersama Anak di Playground, Keluarga Buka Suara

Bagikan
Screenshot
Bagikan

Saat ditanya apakah Jule menyesal dengan kabar perselingkuhan yang membuatnya terpisah dari anak-anak

“Pasti menyesal say… ibu mana yang mau pisah dari anaknya. Dia juga sedih pastinya.” ujar Martha.

Martha juga meluruskan rumor bahwa Jule kini tinggal bersama pria lain. Ia menegaskan:
“Sekarang Jule tinggal sendiri, bukan sama siapa-siapa.”

Ia meminta warganet untuk tidak menambah tekanan di tengah kondisi mental keponakannya yang sedang goyah.

Kembali Jadi Sorotan di Tengah Proses Perceraian
Momen viral ini kembali menempatkan Jule sebagai pusat perhatian publik di tengah proses cerai dengan Na Daehoon.

Setelah pisah rumah dan jarang bertemu anak, momen Jule bermain dengan ketiga buah hatinya seharusnya membawa nuansa positif, namun justru berubah kontroversial karena penampilannya yang berbeda.

Meski menghadapi tekanan publik, Jule tetap terlihat berusaha menghabiskan waktu bersama anak-anaknya.

 

 

 

Bagikan
Artikel Terkait
Entertainment

Manohara Putus dari Kristian Hansen, Ada Perempuan Lain

Namun ternyata setelah satu tahun, hubungan Manohara dengan Kristian berakhir. Manohara tidak...

Entertainment

Memahami tentang Sinkhole dan apa Penyebabnya?

Di samping hal tersebut, ukuran sinkhole sangat beragam, ada yang kecil, ada...

Entertainment

Pemerintah Diminta Lindungi Komedian dari Upaya Kriminalisasi

“Kami meminta pemerintah untuk tidak melihat pekerja seni dan rakyat yang berkritik...

Lisa BLACKPINK Jadi Presenter di Golden Globe Awards 2026
Entertainment

Lisa BLACKPINK Jadi Presenter di Golden Globe Awards 2026

Finnews.id – Nama Lalisa Manobal, atau yang lebih dikenal sebagai Lisa BLACKPINK,...