Home News PBNU MEMANAS! Rais Aam Ultimatum Gus Yahya: MUNDUR Atau DIBERHENTIKAN
News

PBNU MEMANAS! Rais Aam Ultimatum Gus Yahya: MUNDUR Atau DIBERHENTIKAN

Bagikan
PBNU MEMANAS, Rais Aam Ultimatum Gus Yahya, MUNDUR Atau DIBERHENTIKAN
PBNU MEMANAS, Rais Aam Ultimatum Gus Yahya, MUNDUR Atau DIBERHENTIKAN
Bagikan

Gus Ipul menegaskan bhwa seluruh proses dan penyelesaian masalah ini sepenuhnya berada di tangan pemilik otoritas tertinggi dalam struktur PBNU. Yaitu jajaran Syuriah PBNU yang dipimpin Rais Aam dan para wakilnya.

“Saya minta semua pengurus dan warga NU tetap tenang. Tidak terbawa arus berita yang menyesatkan dan tidak memperbesar kesalahpahaman,” ujar Gus Ipul.

Ia menekankan pentingnya menjaga ukhuwah dan meminta semua kader untuk mengikuti perkembangan hanya melalui informasi resmi yang disampaikan jajaran Syuriah.

Dia berharap penyelesaian akan dilakukan secara baik, proporsional, dan sesuai adab organisasi.

Dengan ultimatum yang telah dikeluarkan, masa depan kepemimpinan PBNU kini berada di tangan Rais Aam dan Gus Yahya.

Apakah Gus Yahya akan memilih untuk mengundurkan diri ataukah jajaran Syuriah PBNU akan mengambil langkah pemberhentian?

Bagikan
Artikel Terkait
News

2 Tahun Ditinggal Suami, Ibu Muda Akhiri Hidup Bersama Balita

Berdasarkan informasi awal, AA diduga mengalami tekanan psikologis berat akibat masalah ekonomi...

News

Dukung Pemulihan Pascabencana, Prabowo Setuju TKD Aceh 2026 Tidak Dipotong

finnews.id – Sebagai upaya mendukung pemulihan pascabencana di provinsi Aceh, Presiden Prabowo...

Barata, maskot baru PDI Perjuangan.
News

Ini Dia ‘Barata’, Maskot Baru PDI Perjuangan yang Melambangkan Kekuatan Rakyat

finnews.id – Maskot baru PDI Perjuangan bernama Barata, diluncurkan di arena Rakernas...

TNI AD bangun 17 jembatan bailey di Sumatra.
News

TNI AD Rampungkan Pembangunan 17 Jembatan Bailey di Wilayah Sumatra Terdampak Bencana

finnews.id – TNI Angkatan Darat telah merampungkan pembangunan 17 jembatan bailey di...