Home Lifestyle Fenomena Nostalgia Akhir Tahun! Film Jadul Natal Home Alone hingga Grinch Jadi Tontonan Wajib di Seluruh Dunia
Lifestyle

Fenomena Nostalgia Akhir Tahun! Film Jadul Natal Home Alone hingga Grinch Jadi Tontonan Wajib di Seluruh Dunia

Bagikan
Home Alone Film
Tradisi penayangan ulang film Natal klasik seperti Home Alone di Indonesia dan film seperti It's a Wonderful Life di Barat merupakan fenomena global.Foto:Tpday Parent/Unsplash
Bagikan

The Polar Express (2004) dan berbagai versi How the Grinch Stole Christmas juga masuk dalam line-up utama yang menawarkan nilai-nilai moral dan semangat perayaan.

Fenomena ini menegaskan bahwa pada dasarnya, masa liburan adalah waktu bagi manusia untuk kembali kepada hal-hal yang familiar dan menyenangkan. Film-film ini memiliki daya tarik yang abadi karena berhasil menangkap esensi dan semangat Natal, sebuah kunci keberhasilan yang tak lekang oleh waktu dan teknologi.

Bagikan
Written by
Lina Setiawati

Bergabung dengan FIN CORP di 2024, Lina Setiawati membawa pengalaman jurnalistik lebih dari dua dekade sejak tahun 2000. Spesialisasinya mencakup analisis berita olahraga, dinamika politik, hukum, kriminal, serta peristiwa nasional terkini.

Artikel Terkait
Lifestyle

Fenomena Cewek Chindo PIK: Antara Gaya Hidup, Identitas, dan Stereotip Media Sosial

finnews.id – Istilah “Cewek Chindo PIK” belakangan kerap muncul di media sosial,...

Lifestyle

Tahun Kuda Api di Imlek 2026: Simbol Energi, Keberanian, dan Perubahan

Bagi sebagian orang, Tahun Kuda Api bisa menjadi momentum untuk berpindah arah...

Lifestyle

Imlek 2026, Shio yang Dirayakan jadi Simbol Energi dan Keberanian

Bagi sebagian orang, Tahun Kuda Api bisa menjadi momentum untuk berpindah arah...

Lifestyle

Imlek 2026: Kapan, Filosofi dan Tradisi Perayaannya

finnews.id – Tahun Baru Imlek jatuh pada hari Selasa, 17 Februari 2026...