Home Sports TINGGAL 6 TIKET! Daftar Lengkap 42 Kontestan PIALA DUNIA 2026
Sports

TINGGAL 6 TIKET! Daftar Lengkap 42 Kontestan PIALA DUNIA 2026

Bagikan
Daftar Lengkap 42 Kontestan PIALA DUNIA 2026
Daftar Lengkap 42 Kontestan PIALA DUNIA 2026
Bagikan

Kontestan yang akan berebut tiket ini termasuk: Slovakia, Kosovo, Denmark, Ukraina, Turki, Irlandia, Polandia, Bosnia-Herzegovina, Italia, Wales, Albania, Republik Ceko, Irlandia Utara, Swedia, Rumania, dan Makedonia Utara.

  1. Playoff Antar Konfederasi (2 Tiket Tersisa)

Dua tiket terakhir akan diperebutkan oleh enam negara yang lolos melalui jalur playoff antar konfederasi: Irak (AFC), Republik Demokratik Kongo (CAF), Bolivia (Conmebol), Jamaika (Concacaf), Suriname (Concacaf), dan Kaledonia Baru (OFC).

Undian untuk menentukan tim unggulan (seeded) dan jalur pertandingan akan berlangsung pada Kamis 20 November 2025di markas besar FIFA di Zurich.

 

Bagikan
Artikel Terkait
Prakiraan cuaca Jakarta hari ini 12 Januari 2026
Sports

Sedia Payung! Jakarta Dikepung Hujan Sepanjang Hari Ini, Simak Detail Prakiraannya

Finnews.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan seluruh wilayah DKI...

Sports

Gabriel Martinelli Cetak Hat-Trick, Arsenal Tundukkan Portsmouth

Kesimpulan Gabriel Martinelli tampil sebagai penentu kemenangan Arsenal dengan hat-tricknya yang luar...

Big match Persib vs Persija siap digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api.
Sports

Gebuk Persija 1-0, Persib Juara Paruh Musim BRI Super League

Tambahan tiga poin ini mengantarkan Persib Bandung mengoleksi 38 poin dan sah...