Home Entertainment 7 Rekomendasi Film Perang Dunia 2 yang Paling Seru, Wajib Ditonton!
Entertainment

7 Rekomendasi Film Perang Dunia 2 yang Paling Seru, Wajib Ditonton!

Film perang dunia

Bagikan
Bagikan

Genre: Drama, tragedi, biografi, sejarah

Rating (IMDb): 9.0/10

Pemain: Liam Neeson, Ben Kingsley, Ralph Fiennes

Situs atau platform streaming: Prime Video

Film garapan sutradara Steven Spielberg ini menceritakan kisah nyata Oskar Schindler, pengusaha Jerman yang menyelamatkan 1.100 orang Yahudi dari pembantaian Holocaust.

Oskar memiliki pabrik hasil dukungan militer Jerman. Namun, ia mempekerjakan orang-orang Yahudi di sana agar tidak ditangkap tentara Jerman.

Film ini menunjukkan kisah moral Oskar Schindler, warga negara Jerman yang seharusnya membenci orang-orang Yahudi.

4. Das Boot (1981)

Jenis: Film

Genre: Drama, perang

Rating (IMDb): 8.4/10

Pemain: Jurgen Prochnow, Herbert Gronemeyer, Klaus Wennemann

Situs atau platform streaming: –

Das Boot memperlihatkan kehidupan kapal selam U-96 milik Angkatan Laut Nazi Jerman selama Perang Dunia 2.

Ceritanya berfokus pada kaptan yang diperankan Jurgen Prochnow dan anak buahnya yang harus bertahan hidup dari serangan musuh dan kelelahan.

5. Dunkirk (2017)

Jenis: Film

Genre: Drama, perang, sejarah

Rating (IMDb): 7.8/10

Pemain: Fionn Whitehead, Tom Hardy, Harry Styles, Damien Bonnard, Aneurin Barnard

Situs atau platform streaming: –

Film ini menceritakan penyelamatan ratusan ribu tentara oleh Angkatan Darat Inggris dari Pantai Dunkirk, Prancis, selama Perang Dunia 2.

Dunkirk disajikan dari tiga sudut pandang berbeda, yakni darah, laut, dan udara. Evakuasi di darat menunjukkan kisah pasukan prajurit muda yang bertahan hidup di pantai.

Sementara di laut, disuguhkan aksi seorang warga sipil Inggris yang berlayar dengan kapal kecilnya untuk membantu menyelamatkan prajurit.

Sudut pandang dari udara memperlihatkan pilot yang berusaha melindungi kapal dan tentara dari serangan udara Jerman.

6. Empire of the Sun (1987)

Jenis: Film

Genre: Drama, perang

Rating (IMDb): 7.7/10

Pemain: Christian Bale, John Malkovich, Miranda Richardson

Situs atau platform streaming: –

Empire of the Sun bercerita tentang seorang anak kecil dari keluarga kaya raya Inggris bernama Jim Graham yang tinggal di Shanghai, China, saat Perang Dunia 2.

Bagikan
Artikel Terkait
Entertainment

Robert Pattinson Jadi Batman Semesta James Gunn

Flanagan telah menulis naskah untuk Clayface sebelum akhirnya James Watkins (Speak No...

Entertainment

Azizah Salsha Buka Suara Usai Diboikot Warganet Gegara Perceraian dengan Pratama Arhan

Tetap Saling Menghargai dan Menjaga Silaturahmi Meski bercerai, Zize memastikan bahwa hubungannya...

Entertainment

Warga Malaysia Kibarkan Bendera Merah-Putih, Ada apa?

Sejak saat itu, gagasan Indonesia Raya pun kandas. Ibrahim Yaacob harus mengubah...

Entertainment

The Bakuucakar, Band Pengiring Glenn Fredly yang Kini Berdiri Sendiri

finnews.id – The Bakuucakar merupakan band pengiring dari mendiang Glenn Fredly. Namun,...