Home Ekonomi Bahlil Jamin B50 Gak Bikin Langka Minyak Goreng
Ekonomi

Bahlil Jamin B50 Gak Bikin Langka Minyak Goreng

Bagikan
Bahlil Jamin B50 Gak Bikin Langka Minyak Goreng
Bahlil Jamin B50 Gak Bikin Langka Minyak Goreng
Bagikan

Amran menjelaskan produksi CPO Indonesia mencapai 46 juta ton per tahun. Dari jumlah tersebut, rata-rata 20 juta ton diolah di dalam negeri. Sementara 26 juta ton CPO diekspor ke luar negeri.

Pemerintah berencana menerapkan mandatori penggunaan bahan bakar solar dengan campuran 50 persen bahan nabati (fatty acid methyl ester/FAME) atau biodiesel B50 untuk menghentikan impor solar mulai semester kedua tahun 2026.

Dengan langkah ini, pemerintah berharap dapat mengurangi ketergantungan pada impor bahan bakar fosil dan meningkatkan pemanfaatan energi terbarukan.

Bagikan
Artikel Terkait
Ekonomi

Kabar Gembira! Bansos Tahap 1 Cair Februari 2026: Cek Skema PKH & BPNT Terbaru di Sini

finnews.id – Pemerintah resmi tancap gas di awal tahun! Memasuki Februari 2026,...

Ekonomi

Rumah Dibangun dari Sampah dan Aplikasi Rent-to-Own, Inovasi Perumahan Masa Depan di BTN Expo 2026

Sejumlah peserta menawarkan material bangunan alternatif dari berbagai jenis sampah selain plastik...

Ekonomi

Jelang Ramadan, Pemerintah Tekan Harga Minyakita Agar Kembali ke HET

Dengan penguatan distribusi, pengawasan harga di lapangan, serta peran aktif BUMN Pangan,...

BTN Expo 2026
Ekonomi

BTN Expo 2026 Resmi Dibuka! BTN Perkuat Peran Sebagai Bank Modern Lewat Ekosistem Terintegrasi

Beragam UMKM kuliner Nusantara turut meramaikan BTN Expo 2026. Di antaranya Sate...