Home Tekno Murah Tapi Ngebut! Ini Deretan HP Gaming 4 Jutaan Paling Worth It
Tekno

Murah Tapi Ngebut! Ini Deretan HP Gaming 4 Jutaan Paling Worth It

Bagikan
HP gaming 4 jutaan
Bagikan

Layarnya AMOLED 120Hz memberikan pengalaman visual halus. Baterai 4.800mAh dengan 44W FlashCharge mampu mengisi penuh dalam waktu sekitar 72 menit.

Dengan harga Rp4.399.000, vivo V29e 5G menjadi opsi menarik bagi gamer yang juga memperhatikan gaya dan kenyamanan.

Kini, tak perlu lagi mengeluarkan banyak uang untuk mendapatkan pengalaman gaming maksimal. Dengan rentang harga Rp4 jutaan, berbagai HP gaming 4 jutaan di atas menawarkan performa tinggi, desain modern, serta fitur unggulan yang siap menunjang aktivitas gaming maupun multitasking harian. Pilih saja sesuai kebutuhan dan gaya bermainmu.

Bagikan
Artikel Terkait
Tekno

Meta Tutup Ratusan Ribu Akun Medsos Anak-anak di Australia

Meski demikian, penutupan hampir 550 ribu akun hanya dalam satu bulan setelah...

Samsung Galaxy A07 5G
Tekno

Samsung Diam-Diam Rilis Galaxy A07 5G: Baterai Jumbo 6.000mAh, Layar 120Hz, Harga Terjangkau

Fitur Lengkap, Sudah Tahan Percikan Air Dari sisi konektivitas, Galaxy A07 5G...

Tekno

Meta Tutup 3 Studio VR, Ada Terobosan Baru

Meta belum mengumumkan headset VR baru sejak peluncuran Quest 3S pada 2024,...

Tekno

China Kenalkan AI Baru Khusus Pertanian, Dorong Revolusi Smart Agriculture

Sinong diharapkan menjadi fondasi bagi pengembangan berbagai aplikasi turunan, mulai dari sistem...