Home Lifestyle Solusi Bikin Carport di Rumah Minimalis Lahan Terbatas
Lifestyle

Solusi Bikin Carport di Rumah Minimalis Lahan Terbatas

Bagikan
Solusi Bikin Carport di Rumah Minimalis Lahan Terbatas
Solusi Bikin Carport di Rumah Minimalis Lahan Terbatas
Bagikan

 

Contoh atap Carport Berkualitas

1. EZ Lock

Untuk carport minimalis, produk ini sangat cocok untuk dijadikan pilihan. Karena EZ-Lock mempunyai tampilan yang lebih minimalis dan apabila menggunakan jenis yang transparan, Anda dapat membuat ruangan menjadi lebih terang dengan pencahayaan alami dari sinar matahari. Namun apabila Anda tidak membutuhkan penerangan, bisa memilih varian warna lain dari EZ-Lock yaitu putih dan abu-abu.

2. Lasertuff

LaserTuff mempunyai lapisan ganda untuk menahan panas dari luar, sehingga membuat ruangan yang dinaunginya menjadi adem dan sejuk. LaserTuff juga memiliki anti kapiler adalah sistem baru yang dimiliki produk ini yang berfungsi untuk mengatasi kebocoran.

Bagikan
Artikel Terkait
Lifestyle

4 Tips Keuangan Ala Gen Z Biar Cepat Kaya di Usia Muda dan Capai Kebebasan Finansial Sebelum 30!

Gunakan kartu kredit dengan bijak dan selalu bayar tagihan tepat waktu agar...

Huruf Menari-nari
Lifestyle

Huruf Menari-nari saat Dibaca? Itu Salah Satu Ciri Disleksia

Faktor Lain yang Memengaruhi Huruf Menari-nari Tidak semua orang yang melihat huruf...

Ciri-ciri Depresi
Lifestyle

Ciri-ciri Depresi yang Sering Terabaikan: Kenali sebelum Memburuk

Depresi pada Orang Dewasa Orang dewasa biasanya merasa lelah kronis, sulit menikmati...

Jam Terakhir Minum Kopi
Lifestyle

Jam Terakhir Minum Kopi supaya Tidur Tetap Nyenyak: Tipsnya Begini

finnews.id – Banyak orang merasa kopi adalah penyelamat pagi dan sore hari....