Home Megapolitan Kronologi dan Modus Operandi Kasus Pagar Laut Bekasi: Dari Darat Dipindah ke Laut, dari Sertifikat Jadi Jerat Hukum
Megapolitan

Kronologi dan Modus Operandi Kasus Pagar Laut Bekasi: Dari Darat Dipindah ke Laut, dari Sertifikat Jadi Jerat Hukum

Bagikan
Kasus pagar laut Bekasi menguak pemalsuan sertifikat oleh perangkat desa dan tim PTSL. Berikut kronologi lengkap dan modus operandi para tersangka
Kasus pagar laut Bekasi menguak pemalsuan sertifikat oleh perangkat desa dan tim PTSL. Berikut kronologi lengkap dan modus operandi para tersangka
Bagikan

Langkah Hukum dan Harapan ke Depan

Bareskrim Polri menegaskan proses hukum masih terus berlanjut. Para tersangka akan dipanggil dan diperiksa lebih lanjut dalam waktu dekat. Berkas perkara disiapkan untuk segera dilimpahkan ke kejaksaan.

“Selanjutnya, penyidik akan melaksanakan upaya-upaya paksa yaitu dengan pemanggilan, pemeriksaan, dan lain sebagainya. Dalam waktu secepatnya agar segera dapat kita berkas,” jelas Brigjen Pol Djuhandani.

Kasus kronologi dan modus operandi kasus pagar laut Bekasi ini menjadi pelajaran penting tentang betapa vitalnya pengawasan dalam sistem administrasi pertanahan. Masyarakat berharap agar proses hukum dapat berjalan transparan, dan semua pihak yang terlibat bertanggung jawab atas perbuatannya. (*)

Bagikan
Artikel Terkait
prakiraan cuaca Jakarta 2 November 2025
Megapolitan

Hujan Masih Mengguyur Seluruh Wilayah DKI 2 November 2025, Jakarta Selatan Waspada Genangan Air

Kesiapsiagaan terhadap potensi perubahan cuaca yang tiba-tiba, terutama yang dapat menyebabkan banjir...

Megapolitan

Ada Dugaan Siswa Keracunan, SDN Meruya Selatan 01 Hentikan Sementara MBG

finnews.com – Laporan siswa penerima manfaat keracunan usai menyantap menu Makan Bergizi...

Warga diminta mewaspadai banjir rob di pesisir Jakarta pada awal November.
Megapolitan

BMKG Imbau Warga Waspadai Banjir Rob di Pesisir Jakarta pada Awal November

finnews.com – Warga DKI Jakarta, khususnya yang tingga di wilayah pesisir, diimbau...

Megapolitan

Ramalan Cuaca Jabodetabek Hari Ini 1 November 2025: Pagi Berawan Tebal, Siang Hujan Ringan, Malam Cerah Nyaman

Imbauan dan Tips dari BMKG BMKG mengingatkan masyarakat agar tetap menjaga kesehatan...