Home Sports Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Makin Sulit Dekati Liverpool
Sports

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Makin Sulit Dekati Liverpool

Bagikan
Bagikan

finnews.id – Arsenal gagal mendekati Liverpool dalam klasemen Liga Inggris 2024-2025 setelah bermain imbang lawan Everton.

Arsenal ditahan imbang 1-1 di markas Everton pada pekan ke-31 Liga Inggris di Goodison Park, hari Sabtu 5 April 2025.

Arsenal sempat unggul lebih dulu melalui Leandro Trossard pada menit ke-34, akan tetap Everton berhasil menyamakan kedudukan melalui gol penalti menit ke-49.

Hasil imbang ini membuat Arsenal berada di peringkat kedua dengan 62 poin dari 31 laga dan tertinggal 11 poin dari Liverpool yang memimpin peringkat satu dengan koleksi 73 poin dan masih memiliki 30 laga.

Sementara Everton naik ke posisi 14 dengan meraih 35 poin dan mendekati posisi Manchester United dengan berada di peringkat ke-13 yang koleksi 37 poin.

Hasil Liga Inggris Pekan ke-31

Sabtu 5 April 2025

Everton 1-1 Arsenal
Ipswich 1-2 Wolves
Crystal Palace 2-1 Brighton
West Ham 2-2 Bournemouth
Aston Villa 2-1 Nottingham Forest

Minggu 6 April 2025

Tottenham vs Southampton (20.00 WIB)
Brentford vs Chelsea (20.00 WIB)
Fulham vs Liverpool (20.00 WIB)
Manchester United vs Manchester City (22.30 WIB)

Selasa, 8 April 2025
Leicester City vs Newcastle United (02.00 WIB).

Klasemen Liga Inggris

Bagikan
Artikel Terkait
Prediksi Skor Fluminense vs Chelsea: Siapa Melaju ke Final Piala Dunia Antarklub 2025?
Sports

Prediksi Skor Fluminense vs Chelsea: Siapa Melaju ke Final Piala Dunia Antarklub 2025?

finnews.id – Prediksi Skor Fluminense vs Chelsea makin bikin penasaran para penggemar...

Liverpool Dapatkan Milos Kerkez, Bournemouth Langsung Amankan Adrien Truffert
Sports

Liverpool Dapatkan Milos Kerkez, Bournemouth Langsung Amankan Adrien Truffert

finnews.id – Bursa transfer musim panas 2025 makin panas. Setelah Milos Kerkez...

Viktor Gyokeres Pilih Arsenal, Tolak Manchester United demi Masa Depan Lebih Cerah?
Sports

Viktor Gyokeres Pilih Arsenal, Tolak Manchester United demi Masa Depan Lebih Cerah?

Nama Viktor Gyokeres kembali jadi perbincangan panas di bursa transfer musim panas...

Sports

Transformasi Evan Dimas: Dulu Andalan Timnas, Kini Penampilannya Bikin Heboh

finnews.id – Kondisi mantan bintang Timnas Indonesia menjadi sorotan setelah penampilannya beredar...