Home Tekno Intip Performa Infinix Zero 30 4G: Solusi Terjangkau untuk YouTuber dan TikTokers!
Tekno

Intip Performa Infinix Zero 30 4G: Solusi Terjangkau untuk YouTuber dan TikTokers!

Bagikan
Infinix Zero 30
Bagikan
  • Sunset Gold
  • Mystery Green
  • Pearly White

Dari segi konektivitas, smartphone ini sudah dilengkapi dengan Wi-Fi, Bluetooth, USB Type-C, serta NFC, sehingga memudahkan pengguna dalam menghubungkan perangkat dengan aksesori lain.

Harga Infinix Zero 30 4G: Performa Gahar, Harga Terjangkau

Dengan fitur unggulan yang ditawarkan, HP Infinix tersebut dibanderol dengan harga Rp2. 729.000 untuk varian 8GB + 256GB.

Smartphone ini menjadi pilihan ideal bagi para konten kreator pemula yang ingin menghasilkan konten berkualitas tinggi tanpa perlu mengeluarkan budget besar.

Dengan kombinasi layar AMOLED berkualitas, performa tangguh, kamera mumpuni, serta daya tahan baterai yang lama, Infinix Zero 30 4G adalah pilihan yang patut dipertimbangkan untuk mendukung aktivitas kreatif Anda!

Bagikan
Artikel Terkait
Tekno

TDM Neo, Inovasi Headphone yang Bisa Berubah Fungsi Jadi Bluetooth Speaker

Daya Tahan Baterai dan Implikasinya Keputusan menggunakan driver dan amplifier terpisah berdampak...

Tekno

Pahami Apa itu GraPARI dan Layanannya

finnews.id – GraPARI adalah singkatan dari Graha Pari Sraya, yang merupakan pusat layanan...

Motorola Signature
Tekno

Ini Dia Motorola Signature: HP Layar 165Hz dengan 3 Kamera 50 MP, dan Snapdragon 8 Gen 5

Baterai Tipis, Pengisian Super Cepat Meski bodinya ramping, Motorola Signature dibekali baterai...

Tekno

Fitur Baru WhatsApp: Tinggalkan Pesan Setelah Missed Call

Dampak Terhadap Kebiasaan Komunikasi Fitur ini mencerminkan tren komunikasi digital yang mengutamakan...