Home Lifestyle Eksotisme Pantai Tanjung Pasir Tangerang, Keindahan Alam hingga Wisata Air
Lifestyle

Eksotisme Pantai Tanjung Pasir Tangerang, Keindahan Alam hingga Wisata Air

Bagikan
Tak Hanya Keindahan Alam, di Pantai Tanjung Pasir Juga Bisa Nikmati Fasilitas Banana Boat. dok; Candra Pratama
Tak Hanya Keindahan Alam, di Pantai Tanjung Pasir Juga Bisa Nikmati Fasilitas Banana Boat. dok; Candra Pratama
Bagikan

“Tinggal pemerintah daerah merapikan semua, kayak fasilitas. Konteksnya, fasilitas kamar mandi, terusnya pembuangan sampah ataupun yang lain-lain lah fasilitasnya harus diperbaiki,” ungkapnya.

Tak hanya itu, Anas juga mengeluhkan akses jalan yang hancur, saat ingin menuju Pantai Tanjung Pasir. Pasalnya, banyak jalanan berlubang yang tingginya 10-15 centimeter hingga ruas jalan yang tidak rata.

“Mudah-mudahan pemerintah daerah, khususnya bupati Kab Tangerang lebih mengutamakan jalan untuk tempat-tempat pariwisata, untuk membaguskan jalannya, supaya lebih top lagi, supaya lancar, tidak ada kemacetan, obyek wisatanya lebih hidup lagi,” tukasnya.

Bagikan
Artikel Terkait
Lifestyle

Fenomena Cewek Chindo PIK: Antara Gaya Hidup, Identitas, dan Stereotip Media Sosial

finnews.id – Istilah “Cewek Chindo PIK” belakangan kerap muncul di media sosial,...

Lifestyle

Tahun Kuda Api di Imlek 2026: Simbol Energi, Keberanian, dan Perubahan

Bagi sebagian orang, Tahun Kuda Api bisa menjadi momentum untuk berpindah arah...

Lifestyle

Imlek 2026, Shio yang Dirayakan jadi Simbol Energi dan Keberanian

Bagi sebagian orang, Tahun Kuda Api bisa menjadi momentum untuk berpindah arah...

Lifestyle

Imlek 2026: Kapan, Filosofi dan Tradisi Perayaannya

finnews.id – Tahun Baru Imlek jatuh pada hari Selasa, 17 Februari 2026...