Home Sports Daftar Lokasi Tempat Nobar Indonesia vs Bahrain di Jakarta: Ayo Dukung Skuad Patrick Kluivert
Sports

Daftar Lokasi Tempat Nobar Indonesia vs Bahrain di Jakarta: Ayo Dukung Skuad Patrick Kluivert

Bagikan
Daftar Lokasi Tempat Nobar Indonesia vs Bahrain di Jakarta: Ayo Dukung Skuad Patrick Kluivert
Bagikan

finnews.id – Berikut ini akan membagikan lokasi tempat nonton bareng (nobar) di Jakarta untuk saksikan pertandingan Indonesia vs Bahrain.

Indonesia vs Bahrain akan bertanding dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) hari Selasa 25 Maret 2025.

Pertandingan Indonesia vs Bahrain menjadi momentum bagi Patrick Kluivert untuk bisa meraih kemenangan perdana buat merah putih dan juga menjaga asa lolos ke Piala Dunia 2026.

Bagi kalian yang belum mendapatkan tiket untuk menonton langsung di SUGBK, kalian bisa mendukung timnas Indonesia di lokasi tempat nobar di Jakarta.

Ada berbagai lokasi nobar asyik di Jakarta yang bisa kalian kunjungi bersama teman dan keluarga. Menawarkan kesempatan untuk menyaksikan pertandingan dengan suasana meriah bersama suporter Garuda.

Dengan banyaknya pilihan tempat nobar, para penggemar dapat merasakan atmosfer pertandingan yang mendebarkan sambil mendukung timnas Indonesia.

Berikut ini akan membagikan daftar lokasi nobar Indonesia vs Bahrain di Jakarta.

Acara nobar ini menjadi kesempatan bagi para penggemar untuk mendukung Timnas Indonesia secara kolektif dan merasakan atmosfer pertandingan.

Tempat Nobar Indonesia vs Bahrain

Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain di Jakarta
Paulaner Brauhaus: Jl. MH Thamrin No.1, Menteng, Jakarta Pusat
Gading Festival Food and Fun: Sedayu City, Jl. Boulevard Raya No. 1, Cakung, Jakarta Timur
La Piazza MKG: Jl. Bulevar Kelapa Gading Blok M, Sentra Kelapa Gading, Jakarta
Gajah Mada Food Street: Jl. Gajah Mada No. 83 – 84, Jakarta Barat
Midwest Culture: Jl. Dr. Susilo I No. 8, Grogol, Jakarta Barat
Brewerkz di Senayan City: Lantai Lower Ground
Crystal Lagoon: Jl. Asia Afrika, Senayan, Jakarta Selatan
C Code Coffee Tomang: Jl. Gelong Baru Utara No.1A, RW.3, Tomang, Jakarta Barat
Pillion Coffee: Jl. Amil Buncit Raya, Jakarta Selatan
Papa Bro Cafe: Jl. Pangeran Antasari No. 36, Kemang, Jakarta Selatan
Kedai Serumpun 24: Jl. Gandaria III No.3C, Jakarta Selatan
Kogura Coffee: Jl. Bangun Cipta Sarana No. 51, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Warkop Digalo: Slipi Jakarta, Jl. Anggrek Rosliana No.89A, Jakarta Barat
Baywalk Mall: Jl. Pluit Karang Ayu B1 Utara, Jakarta Utara
Tebet Foodies Spot: Jl. Tebet Timur Raya No. 58, Jakarta Selatan

Bagikan
Artikel Terkait
Sports

Indonesia Menang 1-0 dari Bahrain, Prabowo: Maju Terus!

finnews.id – Presiden Prabowo Subianto mengapresiasi kemenangan Tim Nasional (Timnas) sepak bola...

Presiden Prabowo Subianto menyalami satu per satu pemain tim nasional (timnas) sepak bola Indonesia sebelum mereka berlaga melawan Bahrain di Jakarta, Selasa (25/3/2025).
SportsUncategorized

Prabowo Diam-Diam Kasih Suntikan Motivasi ke Timnas Indonesia

finnews.id – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto memberikan suntikan motivasi kepada tim...

Fabio Quartararo
Sports

Ultimatum El Diablo! Jika Yamaha Tak Bangkit, Fabio Quartararo Siap Pergi?

finnews.id – Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, menegaskan bahwa dua musim...

Megawati Liga Korea
Sports

Megawati dan Vanja Bawa Red Sparks Hancurkan Hillstate di Laga Pembuka Playoff

finnews.id – Suwon Gymnasium menjadi saksi keperkasaan Red Sparks yang menundukkan Hyundai...