Home Viral Kontroversi Kader Partai Solidaritas Indonesia: Alqur’an Tidak Perlu Lagi di Hafal di Era Sekarang
Viral

Kontroversi Kader Partai Solidaritas Indonesia: Alqur’an Tidak Perlu Lagi di Hafal di Era Sekarang

Ade Armando yang menyebutkan bahwa Alqur'an tidak perlu lagi dihafal di era sekarang.

Bagikan
Ade Armando
Ade Armando Kader PSI. Image (Istimewa).
Bagikan

“Dulu penghafal diperlukan supaya Alquran bisa terlestarikan, karena semua orang hanya mengandalkan hafalan. Kemudian ada inovasi, seorang khalifah memutuskan untuk membukukannya agar ada standar,” ujar Ade dalam kanal YouTube Cokro TV, dikutip Senin, 3 Januari 2025.

Lebih lanjut, Ade menjelaskan bahwa cetakan Alquran kini telah beredar luas dalam jumlah jutaan, sehingga kemampuan menghafal secara keseluruhan dianggapnya tidak lagi mendesak.

Sebagai gantinya, umat Islam kini dapat dengan mudah mencari ayat-ayat yang dibutuhkan hanya dengan mengetik di ponsel.

“Sekarang kalau lupa ayat, tinggal buka ponsel, klik-klik-klik, langsung keluar ayat dari Al Imran, Al Maidah, Az-Zariyat, dan lainnya. Jadi apa manfaatnya banyak orang menghafalkan Alquran?” pungkasnya. (*)

Bagikan
Artikel Terkait
Mobil berlogo MBG dan SPPG yang membawa babi dan ayam. Foto: @medantimes
Viral

Waduh! Ada Mobil Berlogo BGN Dipakai Angkut Babi dan Ayam Hidup

finnews.id – Sebuah video viral membuat geger masyarakat Indonesia. Video itu memperlihatkan...

Polisi Catcalling
Viral

Viral Video Polisi Catcalling Wanita, Ini Akibat yang Harus Ditanggung

Link video oknum Polisi Catcalling Wanita