Home Sports Tangan Kanan Shin Tae-yong Labrak Marc Klok: Kamu Pembohong
Sports

Tangan Kanan Shin Tae-yong Labrak Marc Klok: Kamu Pembohong

Bagikan
shin tae yong marc klok
Tangan Kanan Shin Tae-yong Labrak Marc Klok: Kamu Pembohong
Bagikan

Kim Jong-jin membantah hal itu, dia memastikan bahwa Shin Tae-yong adalah sosok pelatih yang mau membuka diskusi. “Yang saya tahu Coach Shin itu, pintunya yang selalu terbuka, dia selalu bilang ke para pemain ‘kalau ada yang mau dibicarakan katakan pada saya’, dia terbuka,” kata Kim Jong-jin.

Kim Jong-jin tak mengetahui apa alasan Marc Klok mengatakan hal tersebut. Namun dari sudut pandangnya, Shin Tae-yong sebagai pelatih dan sebagai orang biasa adalah sosok yang sama.

Bagikan
Artikel Terkait
BUKAN LAGI PERMAINAN, Domino Resmi Jadi Cabor Nasional
Sports

BUKAN LAGI PERMAINAN! Domino Resmi Jadi Cabor Nasional

Struktur ini diharapkan mampu memetakan potensi atlet domino secara merata dari daerah...

Prakiraan cuaca Jakarta hari ini 12 Januari 2026
Sports

Sedia Payung! Jakarta Dikepung Hujan Sepanjang Hari Ini, Simak Detail Prakiraannya

Finnews.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan seluruh wilayah DKI...

Sports

Gabriel Martinelli Cetak Hat-Trick, Arsenal Tundukkan Portsmouth

Kesimpulan Gabriel Martinelli tampil sebagai penentu kemenangan Arsenal dengan hat-tricknya yang luar...